Kisi-kisi Soal PAT/UKK Prakarya Kelas 7 Tahun 2018

Bismillah....

Sahabat baiq yang berbahagia, Bagi adik-adik peserta didik kelas tujuh dan delapan, bulan ini sudah memasuki minggu-minggu akhir pembelajaran. Tentunya pada proses akhir pembelajaran akan dihadapkan dengan evaluasi terakhir yaitu PAT (Penilaian Akhir Tahun) atau yang dulu istilahnya UKK (Ujian Kenaikan Kelas). Untuk memperoleh hasil yang terbaik, butuh persiapan yang baik. Maka belajar adalah salah satu kunci untuk meperoleh hasil yang terbaik. 
Baiklah, berikut ini akan saya sampaikan ulasan kisi-kisi Soal PAT/UKK Prakarya Kelas 7 untuk tahun 2018. Selamat membaca!
KOMPETENSI INTI (KI)


3.1 Memahami dan menerapkan pengetahuan (factual, konseptual dan procedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata
KOMPETENSI DASAR (KD)
  1. (3.4.1) Memahami rancangan pengolahan, penyajian, dan pengemasan bahan hasil samping sayuran menjadi produk pangan yang ada diwilayah setempat
  2. (3.4.2) Memahami pengetahuan tentang prinsip perancangan, pembuatan dan penyajian produk kerajinan dari kertas dan plastik lembatan yang kreatif dan inovatif
  3. (3.4.3) Memahami komoditas tanaman obat sesuai kebutuhan wilayah  setempat
  4. (3.4.4) Memahami sistem, jenis, serta karakteristik persambungan dan penguatan pada konstruksi
  5. (4.4.1) Membuat produk teknologi konstruksi dengan memanfaatkan potensi yang ada di lingkungan sekitar
KEMAMPUAN YANG DI UJI
  1. Pengolahan bahan pangan sayuran menjadi makanan dan minuman kesehatan
  2. Kerajinan dari dari limbah bahan lunak
  3. Budidaya tanaman obat
  4. Prosedur pembuatan miniature jembatah
INDIKATOR SOAL
  1. Disajikan  dengan teks manfaat kentang, siswa dapat mendeskripsikan manfaat kentang sebagai obat alami
  2. Disajikan pernyataan manfaat dari bawang, siswa dapat menyebutkan  manfaat dari bawang
  3. Disajikan pernyataan manfaat uap air, siswa dapat menjelaskan manfaat dari uap air panas
  4. Disajikan teks pengolahan makanan dengan uap, siswa dapat menjelaskan  menggoreng dengan minyak sedikit
  5. Disajikan pernyataan tehnik menyangrai, siswa dapat menjelaskan fungsi dari menyangrai
  6. Dipaparkan pernyataan  tentang batang wortel yang mengandung nutrisi, siswa dapat menjelaskan manfaat dari batang wortel
  7. Disajikan pernyataan ekstra anti asam urat, siswa dapat menjelaskan makanan yang mengandung asam urat
  8. Disajikan pernyataan makanan yang mengandung pati, siswa dapat mendeskripsikan kandungan nutrisi yang terdapat pada pati
  9. Disajikan pernyataan sayuran yang mengandung vitamin A, siswa dapat menjelaskan
  10. Disajikan pernyataan kemasan pada balado kentang, siswa dapat  mendeskripsikan bahan samping dari kulit kentang
  11. Disajikan teks kerajinan, siswa dapat menjelaskan sisfat-sifat dari limbah lunak
  12. Disajikan teks kerajinan , siswa dapat membedakan jenis limbah lunak organik dan anorganik
  13. Dipaparkan gambar kerajinan, siswa dapat memilih bahan dan alat untuk membuat produk kerajinandari limbah perca kain dan pelepah pisang.
  14. Disajikan teks budidaya, siswa dapat menjelasakan macam-macam tanaman obat yang tumbuh diseluruh Indonesia
  15. Disajkan teks budidaya, siswa dapat memahami sarana produk budidaya tanaman obat
  16. Disajikan teks budidaya, siswa dapat menyebutkan manfaat dari tanama obat
  17. Disajkan teks budidaya, siswa dapat memahami sarana produk budidaya tanaman obat
  18. Disajikan teks rekayasa, siswa memahami konsep dan prinsip Pikir, gambar, Buat, Uji (PGBU)
Baca juga : 

Demikian ulasan tentang kisi-kisi soal PAT/UKK Prakarya Kelas 7 Tahun 2018. Terimakasih sudah berkunjung, semoga bermanfaat.
Kisi-kisi Soal PAT/UKK Prakarya Kelas 7 Tahun 2018 Kisi-kisi Soal PAT/UKK Prakarya Kelas 7 Tahun 2018 Reviewed by My Profile on 7:13 AM Rating: 5

No comments:

Note: Only a member of this blog may post a comment.

Powered by Blogger.