Bismillah...
RENCANA PELAKSANAAN BIMBINGAN TIK
1. Satuan Pendidikan : SMP Negeri 8 Yogyakarta
2. Mata Pelajaran : Bimbingan TIK
3. Kelas / Semester : IX/1
4. Tahun Pelajarn : 2019/2020
5. Kompetensi : Menerapkan UU ITE No. 11 Tahun 2018 dalam kehidupan sehari-hari
6. Materi Pokok : Undang-undang ITE No. 11 Tahun 2018 dalam kehidupan sehari-hari
7. Bentuk Bimbingan TIK : Klasikal / Individual
8. Sasaran bimbingan : Peserta didik
9. Alokasi Waktu : 1 pertemuan
10. Penilaian : Sikap, Pengetahuan, dan Keterampilan
Atau bisa juga download langsung masing-masing filenya di bawah ini:
Waktu terus belalu, perjumpaan kita di dunia maya tidak setiap waktu. Ada kala saya harus dengan kesibukan lainnya sehingga tidak bisa menemui teman-teman di dunia maya. Baiklah, disela-sela waktu luang yang ada, saya kembali untuk mengisi ruang-ruang kosong di blog saya ini dengan berbagi postingan yang bermanfaat tentunya.
Sahabat baiq yang berbahagia. Kali ini saya akan kembali berbagi postingan tentang Perangkat Mengajar untuk mata pelajaran Bimbingan TIK yang membahas materi tentang UU ITE. Perangkat Mengajar Bimbingan TIK materi UU ITE ini saya pikir harus disampaikan oleh para guru kepada peserta didiknya, mengingat maraknya "cuitan-cuitan" dimedia sosial yang peserta didik lakukan tanpa disadari mengarah kepada pelanggaran undang-undang. Besar harapan kita, dengan menyampaikan materi UU ITE ini kepada para peserta didik, diharapkan ada kesadaran pribadi pada peserta didik untuk menggunakan teknologi internet terkhusus media sosial sebijak mungkin.
Perangkat mengajar bimbingan TIK ini berisi RPB, LKB, Media Pembelajaran (Slide Powerpoint), Modul Bahan Ajar dan LKPD. Berikkut ini adalah ulasan RPB dari perangkat mengajar bimbingan TIK UU ITE yang akan saya bagikan.
RENCANA PELAKSANAAN BIMBINGAN TIK
1. Satuan Pendidikan : SMP Negeri 8 Yogyakarta
2. Mata Pelajaran : Bimbingan TIK
3. Kelas / Semester : IX/1
4. Tahun Pelajarn : 2019/2020
5. Kompetensi : Menerapkan UU ITE No. 11 Tahun 2018 dalam kehidupan sehari-hari
6. Materi Pokok : Undang-undang ITE No. 11 Tahun 2018 dalam kehidupan sehari-hari
7. Bentuk Bimbingan TIK : Klasikal / Individual
8. Sasaran bimbingan : Peserta didik
9. Alokasi Waktu : 1 pertemuan
10. Penilaian : Sikap, Pengetahuan, dan Keterampilan
Untuk mendapatkan file Perangkat Pembelajaran bimbingan TIK materi UU ITE, silahkan bisa dilihat dan di download melalui tampilan preview di bawah ini:
Atau bisa juga download langsung masing-masing filenya di bawah ini:
- Download Silabus - DISINI
- Download RPB - DISINI
- Download LKB - DISINI
- Download LKPD - DISINI
- Download Modul Bahan Ajar- DISINI
- Download Media Pembelajaran- DISINI
Demikian ulasan tentang Perangkat Mengajar Bimbingan TIK materi UU ITE, terima kasih sudah berkunjung ke blog saya yang sederhana ini dan semoga bermanfaat.
Download Lainnya:
Download Perangkat Mengajar Bimbingan TIK SMP materi UU ITE
Reviewed by My Profile
on
6:25 PM
Rating:
No comments:
Note: Only a member of this blog may post a comment.