Kumpulan Kisi-Kisi USBN SMP Tahun 2018


Bismillah

Bagi siswa SMP (Sekolah Menengah Pertama) dan Mts (Madrasah Tsanawiyah) kelas sembilan, proses belajar di sekolah tinggal menghitung waktu. Pada proses akhir pembelajaran biasanya akan menempuh beberapa ujian terkait dengan mata pelajaran yang di ajarkan. Satu di antaranya adalah Ujian Sekolah. 


Ujian sekolah merupakan tes akhir untuk seluruh mata pelajaran yang di ajarkan di sekolah. Soal-soal yang diujikan pada Ujian Sekolah merupakan soal gabungan dari materi kelas 7, materi kelas 8, dan materi kelas 9, dengan jumlah persentase antaralain 20% kelas 7, 30% kelas 8 dan 50% kelas 9. 


Berikut ini adalah Kumpulan kisi-kisi USBN (Ujian Sekolah Berstandar Nasional) SMP/MTs Tahun 2018 atau Tahun Pelajaran 2017/2018 yang bisa digunakan sebagai referensi belajar agar proses belajar lebih efektif dan terarah.

Silahkan klik link di bawah ini untuk dapat mengetahui kisi-kisi USBN SMP/MTs tahun 2018 tiap-tiap mata pelajaran.
Kumpulan Kisi-Kisi USBN SMP Tahun 2018 Kumpulan Kisi-Kisi USBN SMP Tahun 2018 Reviewed by My Profile on 1:48 AM Rating: 5

Post Comments

No comments:

Note: Only a member of this blog may post a comment.

Powered by Blogger.